Arti Kanji 初
pertama kalinya, permulaanCara Tulis
Putar
Cara Baca
- Onyomi (音読み): ショ
- Kunyomi (訓読み): はじ.め、はじ.めて、はつ、はつ-、うい-、-そ.める、-ぞ.め
Info
- Kelas: 4
- JLPT: 3
- Jumlah Goresan: 7
- Tahun Ditambahkan: 1946
- Radikal: 刀
- Bentuk Lama:
Contoh
Berikut dibawah ini adalah kalimat yang menggunakan karakter ini:
- 彼はすでに、一番最初に到着していた。
- Dia sudah tiba terlebih dahulu.
- 彼が最初に到着した人でした。
- Dia orang pertama yang tiba.
- 最初にここに来たのは私です。
- Orang yang pertama kali datang kemari adalah aku.
- はるか昔の初期の文化においては、競技で使われているボールは太陽を象徴していました。
- Dahulu kala di awal peradaban, bola yang digunakan dalam permainan adalah simbol dari matahari.
- 税金を払うようになって、初めて人生が始まる。
- Hidup barulah dimulai setelah membayar pajak.